SUMUT  

Bupati Karo Buka Pesparawi 2021

Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang.

Antisipasi Potensi Bencana Hidrometeorologi Pekan Kedua November

Jelang Pertandingan Liga 3 Zona Sumut, Karo United FC Launching Jersey Baru

Bupati Karo juga menyampaikan bahwa Pemerintah Kabupaten Karo sangat mendukung setiap bentuk kegiatan keagamaan. Untuk itu, Bupati Karo mengajak seluruh masyarakat untuk menjaga keberagaman kehidupan beragama di Kabupaten Karo sehingga kerukunan antar umat beragama dapat terjalin ditengah-tengah kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

Pemenang Pesparawi tingkat Kabupaten Karo nantinya akan diikutsertakan pada Pesparawi tingkat Provinsi Sumatera Utara yang akan dilaksanakan pada 25 November 2021, di Kota Pematangsiantar.

Acara pembukaan Pesparawi dihadiri Danyon 125/SMB Letkol Inf Budianto Hamdani Damanik, unsur Forkopimda, Kepala Bakesbangpol Tetap Ginting S.Sos, Kabag Prokopim F. Leonardo Surbakti, Kemenag Kabupaten Karo dan pengurus gereja-gereja. (Rep-01)